Teknis Bimbingan Mahasiswa Tugas Akhir Semester Genap 2019/2020

Berdasarkan Surat Edaran Rektor Nomor E/UBL/REK/000/003/03/2020 Tentang Pencegahan dan Persebaran Corona Virus Disease (COVID-19) di Universitas Budi Luhur, Surat Edaran Kemendikbud RI Nomor 3 Tahun 2020 tentang : Pencegahan Corona Virus Disease (COVID-19) Pada Satuan Pendidikan agar membatasi aktivitas diluar rumah dan interaksi sosial secara langsung atau tatap muka,

Teknis bimbingan Mahasiswa dengan Dosen pembimbing TA dilakukan secara online (Whatapp atau Email). Dimulai dari 23 Maret 2020 hingga 11 April 2020. 

Untuk teknis bimbingan secara tatap muka setelah tanggal 11 April 2020 harap menghubungi dosen pembimbing Tugas Akhir masing-masing

Note :

Apabila ada mahasiswa tidak mempunyai kontak dosen pembimbing silahkan hubungi bagian sekertariat D3 Unggulan via Whatsapp sebagai berikut :

  • Ratna Ujiandari (0895413283299)
  • Iman Permana (081575376265)
  • Reva Ragam Santika (087878076969)

Comments are closed.